PELATIHAN PEMBUATAN PUPUK ORGANIK/KOMPOS

EDY UTAMA, S.IP 25 Oktober 2018 11:19:25 WIB

Gabungan Kelompok Tani Mantep Desa Jambidan untuk yang ketigakalinya mengadakan pelatihan, setelah hari pertama dengan materi Manajemen Ternak, yang kedua Budidaya ikan. Kegiatan hari ketiga ini dilaksakan pada Rabu 24 Oktober 2018 dan bertempat di rumah H. Sugito Pugeran RT 08 Jambidan Kwcamatan Banguntapan.

Kegiatan kali ini menghadirkan narasumber Bapak Supriyanto, SP yang merupakan PPL pendamping Desa Jambidan dan Muhammad Rizki yang mempunyai produk starter untu bahan pembuatan pupuk kompos ini.

Dalam kegiatan ini diawali penyampaian materi secara teoritis dan dilanjutkan proses pembuatan pupuk kompos di kandang kelompok ternak Sumber Makmur Pugeran. Dalam proses ini memerlukan waktu sekitar 10 hari untuk proese pupuk kompis ini.

Dari kegiatan ini diharapkan nantinya baik kelompok tani maupun kelompok ternak mampu membuat pupuk kompos yang mampu memberbaiki struktur tanah pertanian yang selama ini sudah rusak dan produktifitasnya menurun. Juga jangan sampai kotoran sapu di bawa ke luar daerah.

Komentar atas PELATIHAN PEMBUATAN PUPUK ORGANIK/KOMPOS

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License