• "Terciptanya masyarakat Jambidan Yang Maju, Berbudaya dan Berakhlak Mulia"
  • |
  • "Selamat Datang di Kalurahan Jambidan Kapanewon Banguntapan Kabupaten Bantul"
  • |

SAFARI TARAWIH DI KEPANJEN PADUKUHAN BINTARAN

Susilahadi, ST 07 April 2025 19:54:53 WIB

Kabar Jambidan - Selasa (11/3/2025) pukul 19.00 WIB Pemerintah Kalurahan Jambidan menyelenggarakan program sambang warga giat Ramadhan 1446 H melalui program Safari Tarwih Keliling yang terbagi menjadi 3 padukuhan yakni Padukuhan Bintaran, Padukuhan Pamotan dan Padukuhan Pamotan. Tahap pertama di Padukhan Bintaran yang ditempatkan pada mushola di Kepanjen. Dalam Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh Jajaran Pemerintah Kalurahan, Bamuskal, Lembaga Kemasyarakatan Kalurahan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kalurahan Jambidan. Dalam kegiatan ini sekaligus dilaksanaka pembinaan rohani oleh Lurah dan diberikan bingkisan dari Pemerintah Kalurahan berupa Karpet sajadah. 

Sumber : Susilahadi

Komentar atas SAFARI TARAWIH DI KEPANJEN PADUKUHAN BINTARAN

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License